Diperbarui: 1 Agustus 2024, 19:47 WIB
AC Milan memperkenalkan Strahinja Pavlovic sebagai bek barunya. (c) AC Milan
Bola.net – Kedatangan Strahinja Pavlovic ke AC Milan mendapat beragam sambutan dari netizen.
Usaha AC Milan mengejar Pavlovic akhirnya membuahkan hasil. Mereka meresmikan transfernya dari Salzburg pada Rabu (31/07/2024) malam WIB.
Milan memang butuh asupan bek tengah baru. Sebab sebelumnya Simon Kjaer sudah cabut dari San Siro.
Advertisement
Kedatangan bek asal Serbia ini pun memantik beragam reaksi dari netizen. Banyak yang senang dan bersemangat menantikan duetnya dengan Fikayo Tomori, lalu ada pula yang teringat Jaap Stam. Tapi ada juga yang berkelakar terutama terkait ekspresi Pavlovic yang datar di foto yang diunggah Milan.
Simak saja komentar-komentar mereka di bawah ini Bolaneters.
Pavlovic tak Sabar Segera Bermain Bagi Milan dan Didukung Milanisti
Profil Strahinja Pavlovic, Palang Pintu Baru AC Milan
1 dari 18 halaman
Pesan dari Salzburg
“Perlakukan dia dengan baik kawan, Anda mendapatkan permata.”
Hasil Real Madrid vs AC Milan: Juara UCL Kalah Kena Gol Tunggal Chukwueze
Resmi, AC Milan Tuntaskan Transfer Strahinja Pavlovic Dari Salzburg
2 dari 18 halaman
Sepertinya Komentar Dengan Capslock Kepencet
Sportiello Cedera, Milan Ditawari Servis Eks Kiper Buangan Liverpool
Tammy Abraham Dengan Senang Hati Siap Gabung AC Milan
3 dari 18 halaman
Selamat Datang, Strahinja!
10 Transfer Termahal Serie A 2024/2025 Sejauh Ini
Prediksi Pramusim: Real Madrid vs AC Milan 1 Agustus 2024
4 dari 18 halaman
Berikutnya, Samardzic
“Sekarang mari kita coba membawa adiknya Samardzic juga.”
Tinggalkan Balasan